Surprise Me!

Sajian Unik Film Bisu Hitam Putih Karya Garin Nugroho

2019-03-16 2 Dailymotion

Pertunjukan film bisu hitam putih 'Setan Jawa' di Jogjakarta disajikan dengan cara unik. Film karya Garin Nugroho yang berkolaborasi dengan Rahayu Supanggah ini menceritakan kisah cinta dibalut horor.