Tasya Farasya Mendadak Vakum Medsos di Tengah Isu Perceraian dengan Ahmad Assegaf
Link Terkait : https://www.suara.com/entertainment/2025/09/12/060000/niat-mulia-bobon-santoso-rela-jual-aset-di-bali-seharga-rp5-miliar-demi-bangun-sekolah-di-papua
Beauty vlogger Tasya Farasya akhirnya buka suara soal isu perceraian dengan Ahmad Assegaf. Melalui unggahan di Instagram Story, Sabtu malam, 14 September 2025, ia menyatakan akan vakum sementara dari media sosial untuk menenangkan diri di tengah kabar miring yang beredar.
Dalam pesannya, Tasya menggunakan sapaan akrabnya, “memong”, untuk menyampaikan permohonan maaf sekaligus harapan agar energi positif bisa segera kembali setelah mengambil jeda. Ia juga menegaskan rasa sayangnya kepada para pengikut, serta meminta mereka tetap bahagia meski dirinya vakum sejenak.
#Perceraian #AhmadAssegaf #TasyaFarasa
Host/Video Editor: Talita/Faqih
===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom